8/16/2008

Japan Coffee Roasters Association


Japan Coffee Roasters Association mengunjungi Dairi pada awal tahun ini (22 Jan '08). Paling kanan adalah Mr. Yoshio Suzuki.

Kunjungan mereka untuk melihat bagaimana budidaya kopi dilakukan di Dairi dan kabupaten lain di Sumut.

Mereka terkesan dengan keramahtamahan penyambutan dengan Tari Tradisional di Balai Budaya Sidikalang.

1 komentar:

andi tobing mengatakan...

AYO cofe sidikalang

tingkatka prestasimu
hingga ke kutup utara

Selamat Datang di Tanah Harapan .... Dairi ..... Daerah yg Terkenal dgn Kopi Sidikalang

Dairi terkenal sebagai Tanah Harapan. Di Sidikalang, ibukota Kabupaten Dairi tergambar asal dari para perantau yang datang ke daerah ini. Gambaran pluralnya Dairi adalah Taman Wisata Iman.